Senin, 20 Agustus 2012

Inilah Tembakau Rajangan Garut Yang Siap Dijual

Setelah berperang dengan rasa lelah ndalam waktu yang cukup lama,kini saatnya petani tembakau menimati hasil kejanya.

Jika dulu,tembakau rajangan yang suah siap untuk dijual biasanya dijual dengan hitungan per pak,atau dalam bahasa sunda disebutnya per-beungkeut.Dalam satu beungkeut berisi 20 lempeng atau 20 sasag tembakau.Sekarang kebanyakannya tembakau dijula dengan harga kiloan.

Seperti di tuturkan oleh seorang petani tembakau "Mang Atang" di Kampung Salamnunggal,Desa Sirnajaya,Kecamatan Cusurupan kabupaten Garut,Jawa Barat,Harga tembakau rajangan per paknya (per beungkeut) yang dijual ke bandar tembakau di Garut adalah Rp 100,000 rupiah untuk jenis tembakau kelas 1,dan untuk tembakau kelas 2 Rp.80,000 per pak serta untuk tembakau kelas 3 harganya adalah 50,000 per pak.

Foto dibawah ini adalah foto petani tembakau yang menjual hasil taninya kepada banda seorang bandar tembakau bernama "Kang Kamal" asal Ciela,Bayongbong,Garut.





0 komentar:

Posting Komentar